Tebing Longsor Di Kabupaten Bandung, Seorang Warga Dilaporkan Meninggal Dunia
BANDUNG, TERKINI.COM-Seorang warga dilaporkan meninggal dunia setelah tertimbun longsoran tebing sawah setinggi 30 meter di Desa Neglasari, Kecamatan Ibun, Kabupaten Bandung, Minggu (11/4). Fenomena tanah longsor yang kemudian mengakibatkan satu warga menjadi korban itu terjadi setelah hujan mengguyur wilayah tersebut dan kondisi tanah labil. Dr. Raditya Jati Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB […]
Continue Reading